19/08/10

Paket Warnet Hemat

Sebuah terobosan terbaru dalam membangun jaringan komputer. Cukup dengan 1 CPU, kita bisa membuat jaringan yang bisa diakses sampai 10 pengguna dan tiap pengguna dapat membuka berbagai aplikasi yang berbeda-beda secara bersamaan. Ini dapat membantu pemakai untuk menghemat banyak biaya.
cocok digunakan untuk pengguna rumah, kantor, bahkan untuk pengguna usaha warnet ( non gaming) ; tentunya dengan biaya yang lebih murah dan mudah digunakan.
Cukup dengan Thin Client, 1 CPU sebagai host, hub' switch, kabel LAN ( RJ-45) , monitor, keyboard, dan mouse, maka kita sudah bisa membangun sebuah jaringan.

hanya  Rp.45.970.000,-
Paket 14KBU/klien + 1 billing/operator :
  1. 2 unit PC Core2Duo
  2. 15 unit Monitor LED BenQ G610HDPL
  3. 13 unit Thin Client
  4. 15 unit keyboard + mouse
  5. 1 set kabel UTP AMP
  6. 1 unit Switch D-Link 16 port
  7. Setting komplit tinggal pakai !!!

    belum termasuk :
    -Head set
    -printer
    -UPS
    -Stabilizer
    -Meja kursi
    Harga belum termasuk akomodasi /ongkos kirim untuk luar kota





    Perhitungan Pendapatan minimal dalam sebulan :

    - jumlah KBU : 14 unit
    - buka jam 8 pagi s/d 10 malam [14 jam/hari]
    - tarif : Rp.2.500,- per jam
    - load per KBU : 7 jam
    - hasil/hari : Rp.2.500,- X 7jam X 14KBU = Rp.245.000,-
    omset 1 bulan : Rp.245.000,- X 30 hari = Rp.7.350.000,-







    1. Tarif per jam saat ini bervariasi, tergantung LOKASI dan FASILITAS (AC, Bandwidth yg besar, dll)
    antara Rp.2.500,- sampai dengan Rp.5.000,- 
    maka untuk simulasi perhitungan digunakan tarif paling rendah yaitu Rp.2.500,- dengan asumsi penghematan biaya listrik untuk memangkas tarif.

    2. Load per KBU adalah perkiraan penggunjung memakai internet dalam hitungan jam selama sehari.
    Secara normal masa peak time [jam penuh] sebuah Warnet adalah 12 siang sampai dengan 5 sore dan
    7 malam sampai dengan 9 malam.
    berarti ada 7 jam penuh penggunjung, dan diluar jam tersebut dapat diasumsikan 25% sampai dengan 50%
    terisi pelanggan.

    3. Pendapatan tersebut masih belum termasuk softdrink (coca cola, teh botol sosro, pepsi, dll), snack, print.


    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar